Selanjutnya, sambung Liespono, tanpa mengulur waktu lagi barang bukti dibawa ke Polres Lahat untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, dan proses hukum kedepan. “Kini terduga Pengedar Narkotika jenis Ganja tersebut, telah diamankan di Polres Lahat berikut sejumlah barang bukti (BB) berupa 14 paket kecil daun kering terbungkus kertas Narkotika jenis Ganja dengan berat brutto 49,4 gram, 2 bungkus kantong plastik warna hitam berisikan daun dan biji kering diduga Narkotika jenis Ganja dengan berat brutto 250 gram, 1 buah kotak rokok merk Zeez warna biru, 1 unit samrtphone merk Redmi C9 warna biru, 1 potong celana Jean pendek warna biru. Pasal yang disangkakan Primer Pasal 114 ayat (1) Subsider Pasal 111 ayat (1) UU RI Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika,” pungkas Liespono. (Din)
Satresnarkoba Polres Lahat Amankan Pengedar Ganja
![WhatsApp Image 2023-07-18 at 13.10.45](https://www.jurnalsumatra.co/wp-content/uploads/2023/07/WhatsApp-Image-2023-07-18-at-13.10.45.jpeg)
News Feed
Polsek Pampangan Berhasil Tangkap Pelaku Penganiayaan
Kriminal, Ogan Komering Ilir, Sumsel|Kamis, 1 Februari 2024, 11:27
Post Views: 79 OKI, Jurnalsumatra.com – Polsek Pampangan Polres Ogan Komering Ilir (OKI) berhasil menangkap M (53), pelaku penganiayaan terhadap R (34), Baca Selengkapnya
Tim Macan Komering Polsek Sp Padang, Berhasil Tangkap 2 Pelaku Curat
Kriminal, Ogan Komering Ilir, Sumsel|Kamis, 1 Februari 2024, 08:06
Post Views: 77 OKI, Jurnalsumatra.com – Tim Macan Komering Polsek Sp Padang Polres Ogan Komering Ilir (OKI) telah berhasil mengungkap kasus tindak Baca Selengkapnya
Pasca Refinery Ilegal Di Muba Terbakar, Polda Sumsel Amankan 4 Tersangka
Post Views: 99 PALEMBANG, Jurnalsumatra.com – Sedikitnya empat lokasi penyulingan minyak ilegal di wilayah Kabupaten Musi Banyuasin terbakar. Menindaklanjuti hal ini Subdit Baca Selengkapnya
Tindaklanjuti Laporan Pencurian, Polsek Pampangan Mediasi Para Pihak Hingga Sepakat Damai
Kriminal, Ogan Komering Ilir, Sumsel|Rabu, 31 Januari 2024, 12:09
Post Views: 79 OKI, Jurnalsumatra.com – Jika dibilang tutup mata, karena tak melakukan tindakan atas adanya laporan kasus pencurian yang terjadi dalam Baca Selengkapnya
7 Pelaku Curas Sadis Lukai Nasabah Bank Dibekuk Tim Jatanras Krimum Polda Sumsel.
Post Views: 58 PALEMBANG, Jurnalsumatra.com – Direktorat Kriminal Umum (Ditkrimum) Polda Sumsel berhasil ungkap kasus pencurian dengan kekerasan (Curas), dengan menggulung komplotan Baca Selengkapnya
Komentar