oleh

Serbuan Vaksin Kodim Lahat Sasar Pelajar dan Warga

Sedangkan, salah satu siswa Henda Agung menyatakan, dirinya sangat terbantu alhamdulillah. Tidak bersusah payah datang lagi kerumah sakit, pihak rumah sakit berkenan datang dan memberikan pelayanan vaksinasi kepada seluruh siswa/i SMAN 3 Palembaja Kimtim.

“Sekali lagi, mewakil siswa/i yang ada, kami ucapkan banyak terima kasih kepada bapak Danramil beserta Babinsa yang sudah turun lansung membantu menyelenggarakan acara hari ini, dan disertai ucapan selamat hari Pahlawan tahun 2021 semoga TNI Tetap Jaya Selalu,” pungkasnya.

Danramil 405-03/Kikim Kapt Arh Oktavian Zulkarnaen sangat berterima atas bantuan dukungan semua pihak sehingga acara yang berlansung hari ini dapat terselenggara mencapai sasaran yang di harapkan. Diakuinya, bahwa hari ini dalam kegiatan yang di laksanakan pemberian Vaksin bagi siswa/i SMAN 3 Pelajar SMPN 2 di Desa Sukoharjo sebagian warga masyarakat desa yang belum di vaksin. Yang bertujuan, untuk menekan dan mencegah penularan covid 19 sesuai program Pemerintah dalam bidang kesehatan.

Diharapkan oleh Danramil 405-03 Kikim semoga apa yang di laksanakan kedepannya berguna bagi setiap siswa/i dan Pelajar menambah imun kekebalan tubuh yang kelak nantinya bermamfaat mencapai semua harapan cita cita sebagai generasi penerus bangsa yang sehat dan berkepribadian.

Sebelum acara selesai di laksanakan pemberian bantuan berupa buku alat tulis kepada siswa/iSMAN 3 Palembaja desa Sukoharjo Kimtim sebagai wujud support kedepan akan pentingnya kesehatan buat kita semuanya di sertai pembagian sembako kepada 6 orang tenaga kesehatan yang bergabung dari rumah sakit DKT Lahat dan puskesmas Palembaja Desa Sukoharjo KimTim Lahat.

“Atas nama Danramil 405-03 Kikim beserta segenap anggota Babinsa mengucapkan selamat Hari Pahlawan semoga Allah SWT selalu memberikan perlindungan limpahan rahmat hidayahnya di manapun kita beraktifitas. Selain acara vaksinasi di laksanakan Vidcom dari Jajaran staf Korem 044/Gapo Palembang sebagai bukti kegiatan pelaksanaan hari ini,” tegasnya.

Kegiatan Serbuan Vaksin dihadiri oleh, Danramil 405-03/Kikim Kapt Arh Oktavian Zulkarnain beserta jajarannya, Kades SP 2 Palembaja desa Sukoharjo Kecanatan KimTim Misbah bersama perangkatnya, Kepsek SMAN 03 Sukoharjo kimtim Drs Marjim Silaban beserta stafnya, Kapolsek Kimtim diwakilkan Babinkamtibmas Bripka Alfonso M.Sirega, Babinsa ramil 03 kirim Timur, Tokoh masyarakat desa Sukoharjo Kimtim diwakili Budi, dan para Tenaga Medis DKT Lahat dan Puskesmas Sukoharjo. (Din)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed