Sebagai bagian dari Obvitnas, keberlanjutan operasi Medco E&P memegang peranan penting dalam mendukung ketahanan energi nasional.
Peningkatan pengamanan dan pengawasan di lapangan menjadi tantangan yang perlu dihadapi demi melindungi lingkungan, masyarakat, dan kepentingan nasional. (Owen)
Komentar