oleh

Tes RT Lamp Saliva dikembangkan jadi alternatif tes COVID-19

Ada pun beban yang diberikan untuk pengetesan RT Lamp Saliva sebesar Rp420 ribu dengan hasil yang bisa diketahui dalam kurun waktu 9 jam.

Meskipun pemeriksaan RT Lamp Saliva telah mendapatkan ijin edar dari Kementerian Kesehatan, karena menggunakan metode deteksi molekuler atau NAAT dengan teknologi RT-LAMP seperti RT-PCR namun pemeriksaan ini masih berproses agar bisa menjadi dokumen persyaratan perjalanan.

Kalbe Farma berharap, tes RT Lamp Saliva bisa segera disetujui pihak regulator sehingga dapat memberikan alternatif baru untuk pengetesan COVID-19 yang juga penting dalam penanganan pandemi.(anjas)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed